Kampung Gajah Bandung | ||
![]() | ||
Berenang, bermain seluncur, mengenal lebih dalam hewan ternak, balapan, dan banyak hal yang bisa dilakukan ditempat ini. | ||
Jam Buka 08.00–18.00 | ||
Harga tiket Rp. 15.000/weekday | Rp. 20.000/weekend | ||
Kontak (022) 88884012 | ||
Penginapan | ||
Alamat Jl. Sersan Bajuri KM. 3,8, Cihideung, Parongpong, Cihideung, Bandung Barat, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat 40559 | ||
Peta Lokasi Kampung Gajah Bandung | Klik |
Tempat wisata super lengkap dan sangat cocok dikunjungi bersama keluarga. Kampung gajah merupakan tempat wisata yang mencakup segala konsep wisata kota, mulai dari waterpark, race, permainan anak, edukasi dan masih banyak lagi. Lokasi ini sangat ramai pengunjung bila musim liburan tiba, namun akan terlihat sepi jika hari hari biasa. Fasilitas lengkap, bersih dan harga tiket masuk yang relatif murah bisa menjadi pilihan liburan keluarga kamu guys.
Berikut adalah beberapa foto dan video Kampung Gajah Bandung sebagai referensi kamu sebelum berkunjung ke tempat tersebut.