Sumatra barat dikenal dengan daerah dataran tinggi dengan kontur tanah yang berbukit dan dilengkapi dengan lembah. Selain keindahan panorama danau singkarak, pesona alam sumbar juga di kenal dari keindahan tebing Ngarai Sianok yang berada dengan pusat kota bukit tinggi. Ngarai Sianok merupakan lembah sempit yang dikelilingi oleh bukit. Tempat ini dulu ada akibat bencana alam, yaitu pergeseran lempeng bumi yang menjadikan retakan tanah dengan tebing yang curam.
Galeri foto dan video Ngarai Sianok di atas akan membantu kamu membayangkan bagaimana jika kamu berada dilokasi tersebut.